oleh

Lagi, Koramil 1417-05/Tinanggea Tempatkan Titik Posko Kogasgabpad Bersama Babinkamtibmas

>

Lapoa-Konsel, Berita Kota Online -Sabtu 06 februari 2021 sekitar pukul 14.12 wita Babinsa koramil 1417-05/Tinannggea kab. Konawe selatan provinsi sulawesi tenggara telah melaksanakan penempatan titik posko Kogasgabpad bersama babinkamtibmas dan petugas kesehatan dari puskesmas tinanggea di pasar tradisional Lapoa desa lapoa kec Tinanggea kab. Konawe selatan.

Di samping posko Kogasgabpad yang di siapkan petugas, juga personil puskesmas tinanggea turut mendukung jalannya program pemerintah dalam memutus mata rantai penularan virus covid-19.

Kegiatan tersebut dilanjutkan dengan pembagian masker kepada warga yang menjual atau berkunjung di pasar tradisional lapoa serta pengarahan pengarahan juga di lakukan demi pentingnya menjaga kesehatan apalagi di saat seperti ini.

Giat ini akan terus di lakukan demi terciptanya pencegahan percepatan penanganan covid-19 di kec. Tinanggea kabupaten konawe selatan dan sekitarnya.

Laporan : Muh Hasyim
Editor : Moch Amir D/Umar Dany/Andi Eka/A.A Rakhmansya/Asrat Tella/Saiful Dg Ngemba/H.Sakkar/Andi A Effendy

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *